PT PLN(Persero)
Start date: March 10, 2022 End date: March 15, 2022

Pengumuman Pengadaan
INFORMASI PENGADAAN
No Pengadaan: EPROC-7300-20220308-7308-00001
Nomor RKS: 043.RKS/DAN.01.03/C01060400/2022
Nama Pengadaan: Pekerjaan Pengadaan Kesepakatan Harga Satuan (KHS) Cangkang Sawit Untuk Kebutuhan Co-Firing PLTU Berau 2022
Lokasi Pengumuman: UPDK Tarakan
Tahap Pengadaan
Pengumuman Pengadaan: 10/03/2022 09:00 - 15/03/2022 09:00
Pendaftaran dan Download Dokumen Tender / RKS: 10/03/2022 09:00 - 15/03/2022 08:00
Pemberian Penjelasan: 15/03/2022 08:00 - 15/03/2022 11:00
Upload Dokumen Penawaran: 16/03/2022 07:00 - 23/03/2022 07:00
Kategori Pengadaan: Barang
Metode Pengadaan: TERBUKA
Metode Penawaran
Kualifikasi: Pasca Kualifikasi
Jenis Dokumen:Satu tahap dua sampul
Evaluasi Penawaran: Sistem gugur
Metode Penawaran Harga: BIDDING
Kualifikasi Penyedia: Besar; Menengah
Bidang dan Sub Bidang
Bidang
- Transportasi
- Transportasi
- Perdagangan besar berbagai macam barang
Sub Bidang
- Sub Bidang Transportasi Lainnya
- Pengembangan sarana Transportasi
- Perdagangan besar berbagai macam barang
Syarat Kualifikasi
Detail Administrasi
1. Copy Surat Izin Usaha yang masih berlaku: Fotokopi Izin Usaha/ IUI/ SIUP/ IUT Minimal kualifikasi Non Kecil.
2. NPWP Perusahaan
3. Pakta Integritas: Lampiran 1
4. Penetapan Pengusaha Kena Pajak (PKP): Fotokopi Surat Pengukuhan perusahaan Kena Pajak (SPPKP).
5. Sertifikat Badan Usaha (SBU): Melampirkan Copy Sertifikat Badan Usaha (SBU) dan atau kualifikasi Perusahaan Bidang Pengadaan Barang/Jasa General Supplier, Transportasi atau Sejenis (Non Kecil) yang masih berlaku sesuai dengan bidang pekerjaan yang tersebut pada BAB I Pasal I.
6. Bukti pelunasan kewajiban pajak Tahun terakhir (SPT/PPh): Fotokopi Bukti tanda terima penyampaian Surat Pajak Tahunan (SPT) pajak penghasilan (PPh) tahun 2021.
7. Surat Pernyataan Minat: Lampiran 2
8. Susunan Pengurus Perusahaan: Lampiran 4
9. Landasan Hukum Pendirian Perusahaan: a. Akta pendirian perusahaan beserta perubahan terakhir yang disahkan oleh Notaris. b. Keputusan menteri tentang pengesahan pendirian perusahaan sebagai Badan Hukum dan Perubahan terakhir, yang dikeluarkan oleh Kemenkumham.
10. Surat Pernyataan Kebenaran Dokumen: Lampiran 7
11. Fotocopy Tanda daftar perusahaan/Nomor induk berusaha (NIB): Fotokopi Surat Tanda Daftar Perusahaan(TDP) / Nomor Induk Berusaha (NIB) yangmasih berlaku.
12. Surat Izin Tempat Usaha (SITU)/Izin Gangguan/ Keterangan Domisili.: Fotokopi SITU/ Domisili/ Ijin Gangguan/ Izin Usaha yang masih berlaku.
13. Direksi/Pengurus yang bertindak untuk dan atas nama perusahaan tidak masuk dalam daftar penyedia Barang/Jasa yang terkena daftar hitam (blacklist): Lampiran 5
14. Data Administrasi Umum: Lampiran 3
15. Surat Perjanjian Konsorsium: Apabila penyedia barang/ jasa membentuk konsorsium harus melampirkan: a. Surat Pernyataan Konsorsium (Lampiran 8) dan; b. Surat Perjanjian Konsorsium yang ditandatangani oleh Leader dan peserta konsorsium serta disahkan oleh notaris yang mengatur: 1) Hak, tanggung jawab dan kewajiban dari masing – masing peserta Konsorsium. 2) Keikutsertaan modal setiap perusahaan dalam Konsorsium.
16. Surat setoran pajak (SSP) PPh Pasal 29 atau Pajak Pertambahan Nilai (PPN) sekurang-kurangnya 3 (tiga) bulan terakhir: Bulan Oktober 2021, November 2021, dan Desember 2021.
17. Surat Pernyataan memiliki kapasitas menandatangani kontrak: Lampiran 6
Detail Keuangan
1. Neraca Keuangan Perusahaan: Melampirkan Neraca tahun buku 2021 yang sudah di-audit oleh akuntan publik/ BPK/ BPKP
2. Company rating report from Dun & Bradstreet or equivalent: rating minimum 3A2 atau 3AA2 yang dikeluarkan oleh PT D&B Indonesia atau lembaga independen lainnya yang dapat memberikan opini pemeringkatan keuangan dan tingkat resiko yang memiliki kompetensi dan reputasi setara (kecuali untuk Perusahaan yang berdiri kurang dari 2 (Dua) Tahun/ New Business (NB) harus tetap melampirkan dan menyebutkan persamaan kekuatan keuangan perusahaan).
3. Surat Dukungan Bank: Surat Keterangan Dukungan dari Bank Umum dengan nilai minimum sebesar Rp. 228.000.000,- (Dua Ratus Dua Puluh Delapan Juta Rupiah).
4. Referensi Bank
Detail Teknis
1. Data Pekerjaan yang sedang dilaksanakan: Lampiran 10
2. Daftar Peralatan Kerja, Peralatan K3 dan perlengkapan/sarana kerja sesuai persyaratan teknis pada Dokumen Tender/RKS ini.: Lampiran 11
3. Data Personalia/Tenaga Ahli: Lampiran 12
4. Data Pengalaman Perusahaan: Lampiran 9
PT PLN(Persero)