PT PLN(Persero)
Start date: September 22, 2021 End date: September 27, 2021

Pengumuman Pengadaan
INFORMASI PENGADAAN
No Pengadaan: EPROC-2500-20210922-2500-0003
Nomor RKS: 020.DOK/DAN.00.01/340000/2020..
Nama Pengadaan: Pekerjaan Jasa Pengelolaan Gedung (Building Management) PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pengatur Beban DKI Jakarta dan Banten Tahun 2021-2026
Lokasi Pengumuman: Pusat Pengatur Beban
Tahap Pengadaan
Pengumuman Pengadaan: 22/09/2021 09:27 - 27/09/2021 15:00
Pendaftaran dan Download Dokumen Pelelangan / RKS: 22/09/2021 09:28 - 27/09/2021 16:00
Pemberian Penjelasan: 28/09/2021 08:00 - 28/09/2021 16:00
Upload Dokumen Penawaran: 29/09/2021 00:00 - 05/10/2021 12:00
Kategori Pengadaan: JASA LAINNYA
Jenis Pengadaan: TERBUKA
Metode Pengadaan
Kualifikasi: Pasca Kualifikasi
Jenis Dokumen: Satu Tahap Dua Sampul
Evaluasi Penawaran: Sistem Gugur
Metode Penawaran: BIDDING
Kualifikasi Penyedia: Besar;Menengah
Bidang dan Sub Bidang
- Pengadaan Jasa
- Jasa Bidang Lainnya
Sub Bidang
- Jasa Pembersih
- Penyediaan tenaga kerja
Syarat Kualifikasi
Detail Administrasi
1. Surat Pernyataan tidak dalam Pengawasan Pengadilan,tidak bangkrut,kegiatan usaha tidak dihentikan dan atau Direksi yang bertindak untuk dan atas nama perusahaan tidak sedang menjalani sanksi pidana: Surat Pernyataan
2. Sertifikat Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN)
3. Surat Pernyataan memiliki kapasitas menandatangani kontrak
4. Perjanjian kerjasama operasi/kemitraan yang memuat representasi persekutuan dan pihak yang mewakili persekutuan (dalam hal berbentuk persekutuan usaha/partnership)
5. Copy Akte Pendirian Perusahaan: dilampirakn akta perndirian dan perubahan terkahir
6. Aturan Pencegahan Korupsi
7. Tanda Daftar Perusahaan (TDP): dilampirakn akta perndirian dan perubahan terkahir
8. Surat Izin Tempat Usaha (SITU)/Izin Gangguan/ Keterangan Domisili.
9. Sertifikat Badan Usaha (SBU): Bidang Penyedia Jasa Lainnya Sub Bidang Penyedia Tenaga Kerja dan/atau Jasa semua bidang sub bidang Jasa Pembersih dengan kualifikasi minimal Menengah (M)
10. Direksi/Pengurus yang bertindak untuk dan atas nama perusahaan tidak sedang dalam sengketa dengan PLN(Persero),Anak Perusahaan dan Perusahaan Terafiliasi PLN serta tidak masuk daftar hitam (blacklist): Surat pernyataan
11. Bukti pelunasan kewajiban pajak Tahun terakhir (SPT/PPh)
12. Surat setoran pajak (SSP) PPh Pasal 29 atau Pajak Pertambahan Nilai (PPN) sekurang-kurangnya 3 (tiga) bulan terakhir
13. Copy Peraturan Perusahaan atau Perjanjian Kerja Bersama
Detail Keuangan
1. Laporan Keuangan Perusahaan: YANG TELAH DIAUDIT KANTOR AKUNTAN PUBLIK
Detail Teknis
1. Surat pernyataan bersedia menyediakan kantor perwakilan di lokasi pekerjaan apabila menjadi pemenang: SURAT KET DOMISILI/SURAT PERNYATAAN BERSEDIA MENYEDIAKAN KANTOR PERWAKILAN DI LOKASI PEKERJAAN APABILA MENJADI PEMENANG
2. Laporan Kinerja untuk pekerjaan sejenis terkait pelaksanaan pekerjaan berupa pemenuhan hak normatif pekerja & Pencapaian SLA: SURAT REKOMENDASI DARI PERUSAHAAN PEMBERI PEKERJAAN SEBELUMNYA
3. Memiliki Sistem Managemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) atau OHSAS (minimal 18001:2007)
4. Daftar Pengalaman Perusahaan
PT PLN(Persero)